Wednesday, 10 September 2014

cis polda jatim : Fadli Zon sebut Ahok pengkhianat

Merdeka.com - Wakil Ketua Gerindra Fadli Zon mengatakan partainya sudah menerima surat pengunduran dari Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok. Fadli mengaku partai Gerindra tidak merasa kehilangan sama sekali atas mundurnya Ahok."Kami sudah terima suratnya dari saudara Ahok, kami tidak ada masalah dan Gerindra tidak merasa kehilangan dia," kata Fadli kepada awak media di tempat kediaman Akbar Tandjung,...

cis polda jatim : Ahok kirim surat mundur dari Gerindra

Ahok Kirim Surat Mundur dari Gerindra Hari Ini Plt Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Danu Baharuddin/Liputan6.com) Liputan6.com, Jakarta - Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahok akan mengirimkan surat pengunduran diri kepada Dewan Pengurus Pusat (DPP) Partai Gerindra. Hal itu sebagai bukti keseriusannya melepas status sebagai kader Gerindra karena ketidaksamaan pandangan terkait Rancangan Undang-undang (RUU) Pilkada."Hari...